Pada bulang September lalu, blogger telah meluncurkan fitur HTTPS yang bisa digunakan di domain blogspot.com, sehingga membuatnya mungkin untuk Anda dalam mengenkripsi hubungan yang aman ke blog milik Anda.. Di beberapa kasus, ada beberapa fitur yang tidak bisa digunakan secara penuh dalam HTTPS sehingga menyebabkan konten error lebih sering muncul mulai dari template, gadgets, atau isi postingan blog Anda.
Untuk membantu membetulkan error ini, Akhirnya empunya blogger membuat tool untuk mencampur HTTP dengan HTTPS yaitu berupa Tool Alerts, yang memungkinkan Anda menggunakan konten campuran didalam posrtingan, dan akan warning bagi anda apabila isi konten tidak menggunakan HTTPS seperti dibawah ini :
![]() |
post Editor blogger yang baru ini membantu pengalaman pengguna serta pembaca (sumber Bloggerbuzz) |
Untuk menggunakan fitur ini cukup dengan mengaktifkan HTTPS diblog Anda, Silahkan buka the Blogger editor HTML, dan klik simpan atau publikasikan. Jika editor mendeteksi error apapun, dia akan muncul dalam bentuk teks berwarna merah di atas post editor, juga ditambah fitur untuk membetulkan error yang ditemukan.
Blogger
selamat membuat blog
Tidak ada komentar:
Posting Komentar